User Tools

Site Tools


sirah2:1-siapakah-nabi-muhammad

This is an old revision of the document!


Siapakah Nabi Muhammad?

Nabi Muhammad adalah seorang manusia yang lahir di Makkah pada tahun 571M.
Ayahnya bernama Abdullah dan Ibundanya bernama Aminah.

Abdullah meninggal di Madinah ketika melakukan perjalanan untuk mengurus kurma ke Syam.
Ada yang berpendapat ayahandanya meninggal sebelum Aminah melahirkan, ada pula yang berpendapat Abdullah meninggal ketika rosul berumur dua bulan.

Sedangkan ibundanya yaitu Aminah meninggal ketika Rosul berumur sekitar 6 tahun.

Hikmah kisah ini

  1. Bagaimana menurutmu bila seorang anak tidak memiliki seorang ayah? apakah gembira ataukah susah?
  2. Lebih berat kehilangan ayah ataukah ibu?
  3. Bagaimana menurutmu jika tidak memiliki ayah dan ibu?
  4. Siapa yang menjaga seorang anak apabila ditinggalkan ayah dan ibu?
sirah2/1-siapakah-nabi-muhammad.1648303891.txt.gz · Last modified: 2022/03/26 10:11 by kisahadmin